-->

Lowongan Kerja Pertamina Juni 2013


Lowongan Kerja Pertamina Juni 2013

PT Pertamina (Persero) mengundang putera-puteri terbaik bangsa untuk bergabung dalam program:

1. Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3)
2. Bimbingan Profesi Sarjana (BPS)

A. Lulusan D3

Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) JAWA BAGIAN BARAT BDG 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) JAWA BAGIAN BARAT JKT 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) JAWA BAGIAN TENGAH 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) JAWA BAGIAN TIMUR 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) JAYAPURA 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) KALIMANTAN 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) SULAWESI 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) SUMBAGSEL 2013 (For Database)
Bimbingan Praktis Ahli (BPA-D3) SUMBAGUT 2013 (For Database)

Location Test : Bandung, Jakarta, Yogyakarta, Surabaya, Jayapura, Balikpapan, Makassar, Palembang, Medan

Description:
- Mengikuti program pendidikan yang komprehensif di dalam Bimbingan Praktis Ahli (BPA) dimana akan terdapat kombinasi pendidikan dalam kelas & OJT (Program On Job Training)
- Mempelajari dimana kegiatan proses bisnis perusahaan secara menyeluruh, melakukan observasi dan analisa terhadap kondisi lapangan

Requirements:
- IPK min 2.75
- Berijazah Diploma 3/ D3 atau Surat Keterangan Lulus D3 dari perguruan tinggi terakreditasi (Min. B)
- Usia Max. 25 tahun pada tahun 2013
- Sehat Jasmani & Rohani
- Min. English Score: TOEFL: PBT (350)/ IBT (30) /IELTS 4.5/TOEIC (400)
- Salinan Surat bebas NAPZA (Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif)
- Salinan SKCK
- Aktif berorganisasi dan Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi PT. PERTAMINA (bukan untuk ditempatkan di wilayah DKI Jakarta saja).

Jurusan:
- Teknik Kimia
- Teknik Fisika
- Teknik Elektro
- Teknik Elektro Telekomunikasi
- Teknik Listrik
- Teknik Mesin
- Statistik
- Akuntansi
- Manajemen
- Administrasi Niaga
- Administrasi Bisnis
- Teknik Metalurgi
- Teknik Sipil

B. Lulusan S1:

BPS AKUNTANSI 2013 BATCH II (For Database)
BPS GEOLOGI 2013 BATCH II (For Database)
BPS HUBUNGAN INTERNASIONAL 2013 BATCH II (For Database)
BPS HUKUM 2013 BATCH II (For Database)
BPS KOMUNIKASI 2013 BATCH II (For Database)
BPS MANAJEMEN 2013 BATCH II (For Database)
BPS PSIKOLOGI 2013 BATCH II (For Database)
BPS SASTRA 2013 BATCH II (For Database)
BPS SOSPOL 2013 BATCH II (For Database)
BPS STATISTIK 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK ELEKTRO (ARUS KUAT) 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK ELEKTRO (ARUS LEMAH) 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK ELEKTRO (UMUM) 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK FISIKA 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK INDUSTRI 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK INFORMATIKA/SISTEM INFORMASI 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK KIMIA 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK LINGKUNGAN 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK MESIN 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK METALURGI 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK PERMINYAKAN 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK SIPIL 2013 BATCH II (For Database)
BPS TEKNIK/SISTEM PERKAPALAN 2013 BATCH II (For Database)

Lokasi Test: Medan, Palembang, Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Balikpapan, Makassar, Jayapura

Description:
- Mengikuti program pendidikan yang komprehensif di dalam Bimbingan Profesi Sarjana (BPS) dimana akan terdapat kombinasi pendidikan dalam kelas & OJT (program On Job Training)
- Mempelajari dimana kegiatan proses bisnis perusahaan secara menyeluruh, melakukan observasi dan analisa terhadap kondisi lapangan

Persyaratan:
- Berijazah S1
- IPK min 3.0 dari skala 4
- Berijazah S1/Surat Keterangan Lulus S1 dari perguruan tinggi berakreditasi (min B)
- Usia Max. 27 tahun pada tahun 2013
- Sehat Jasmani & Rohani
- English Score dari Lembaga Terpercaya TOEFL: PBT (450)/ IBT (45) /IELTS 5.5 /TOEIC 500
- Salinan Surat bebas NAPZA (Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif)
- Salinan SKCK
- Aktif berorganisasi & Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi PT. PERTAMINA (PERSERO)

Himbauan kepada seluruh calon pekerja PT PERTAMINA (PERSERO), dengan ini kami sampaikan bahwa:

a. Untuk seluruh tahapan rekrutasi PERTAMINA tidak dipungut biaya apapun
b. Pemanggilan tes PERTAMINA, khusus untuk tahapan psikotes dan bahasa inggris dilaksanakan oleh 4 lembaga, yaitu: Biro Pelayanan dan Inovasi Psikologi Universitas Padjadjaran (BPIP UNPAD), Student Advisory Center Institut Teknologi Sepuluh Nopember (SAC ITS), ECC Universitas Gadjah Mada (ECC UGM), dan Pusat Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Sumatera Utara (P3M USU)
c. Panggilan tes wawancara user & HR, tes kesehatan, dan tes wawancara top management dilakukan melalui 1 email yaitu: recruitment@pertamina.com
d. Apabila kandidat menerima email atau telepon panggilan tes yang mencurigakan, mohon konfirmasi segera ke Contact PERTAMINA 500 000

Batas Akhir: 04 Juli 2013

APPLY ONLINE


Semoga bermanfaat dan jangan lupa sering ke Situs Informasi Lowongan Kerja Terbaru SatuKarir.com & satukarir.blogspot.com
Tags:
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar