-->

Lowongan Kerja di Pegawai PLN lulusan SMK/STM dan SMA Agustus 2013

Lowongan Kerja di Pegawai PLN lulusan SMK/STM dan SMA Agustus 2013

PT PLN (PERSERO)

MENGAJAK PUTRA TERBAIK BANGSA BERGABUNG BERSAMA KAMI, MEMBANGUN NEGERI

PENERIMAAN PEGAWAI PT PLN (PERSERO) TINGKAT SMK/SMA TAHAP 2 TAHUN 2013

Dalam rangka memenuhi kebutuhan tenaga kerja, PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah & DI Yogyakarta, PT PLN (Persero) P3B Jawa Bali, PT PLN (Persero) Wilayah Kalimantan Timur & Utara, membutuhkan tenaga kerja tingkat SMA dan SMK




Bersama SATU KARIR saat ini di Pegawai PLN guna menunjang pesatnya pertumbuhan perusahaan mengundang kepada tenaga kerja profesional dan handal untuk dapat bergabung dalam peluang berkarir dengan membuka LOWONGAN KERJA TERBARU 2013 dan mencari beberapa karyawan untuk posisi :

1. Operator Transmisi (OPT-TRS)

Pendidikan:
• SMA IPA
• SMK/STM dengan jurusan :
T. Elektro / T. Elektronika / T. Elektronika Industri / T. Informatika/
T. Instalasi Kelistrikan / T. Jaringan Akses / T. Komputer & Informatika /
T. Komputer & Jaringan / T. Listrik / T. Listrik Industri
/ T. Mekatronika / T. Pemanfaatan Tenaga Listrik / T. Telekomunikasi / Teknologi Informasi dan Komunikasi

2. Operator Distribusi (OPT DIS)

Pendidikan:
• SMA IPA
• SMK/STM dengan jurusan :
T. Elektro / T. Instalasi Kelistrikan / T. Listrik / T. Listrik Industri /T. Pemanfaatan Tenaga Listrik

3. Teknisi Distribusi (TKS-DIS)

Pendidikan:
• SMA IPA
• SMK/STM dengan jurusan :
T. Elektro / T. Instalasi Kelistrikan / T. Listrik / T. Listrik Industri /
T. Pemanfaatan Tenaga Listrik

4. Teknisi Transmisi (TKS-TRS)

Pendidikan:
• SMA IPA
• SMK/STM dengan jurusan :
T. Elektro/T. Elektronika/T. Elektronika Industry/T. Informatika/T. Jaringan Akses
/T. Komputer & Informatika/T. Komputer & Jaringan Mekatronika/T. Telekomunikasi
/Teknologi Informasi & Komunikasi

5. Operator Pembangkit (OPT-KIT)

Pendidikan:
SMK/STM dengan jurusan Teknik Mesin

6. Linesman PDKB (PDKB)

Pendidikan:
SMK/STM dengan jurusan Teknik Elektro Arus Kuat

PERSYARATAN UMUM
1. Jenis kelamin Laki-laki; belum menikah dan sanggup tidak menikah selama mengikuti
Diklat Prajabatan
2. Telah Lulus dengan rata nilai hasil Ujian Nasional (SKHUN) minimal 6,5 (enam koma lima)
3. Pelamar PDKB: Kelahiran tahun 1993 dan setelahnya
Pelamar Non PDKB: Kelahiran tahun 1994 dan setelahnya
4. Pelamar PDKB: tinggi badan minimal 165 cm
Pelamar Non PDKB: tinggi badan minimal 155 cm
5. Berat badan proporsional terhadap tinggi badan (BMI maksimal 28)
6. Sehat jasmani dan rohani serta tidak buta warna
7. Tidak bertatto dan tidak bertindik
8. Tidak terikat pada ikatan kerja Instansi manapun
9. Tidak terlibat dalam penyalahgunaan narkoba dan zat adiktif lainnya
10. Lulus seluruh tahapan seleksi, yang meliputi :
Seleksi Administrasi, Tes Akademis, Tes Fisik, Psikotes, Wawancara, Tes Kesehatan, d
an Diklat Prajabatan.

PERSYARATAN KHUSUS
1. Bersedia ditempatkan di wilayah kerja PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah & DI
Yogyakarta, PT PLN (Persero) Wilayah Kalimantan Timur & Utara, dan PT PLN (Persero) P3B Jawa-Bali
2. Berbadan sehat (sesuai standar laboratorium), tidak buta warna, tidak
rabun malam, tidak berkacamata, dan tidak merokok.

PROSES REKRUTMEN
1. Peserta mendaftar secara online melalui website
http://icc.syncore.co.id/pln
dan menyerahkan berkas lamaran di

PO BOX 13000
Yogyakarta

paling lambat 24 Agustus 2013 (cap pos).
2. Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan dipanggil untuk meng
ikuti seleksi. Tempat dan jadwal seleksi akan diberitahukan kemudian oleh PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah & DI Yogyakarta melalui website
http://www.pln.co.id/disjateng/
dan
http://icc.syncore.co.id/pln

LAIN-LAIN
1. Peserta yang dinyatakan memenuhi syarat akan diikutkan
Diklat Prajabatan, diklat dilaksanakan maksimal 12 bulan dengan status sebagai sis
wa Diklat Prajabatan
2. Apabila telah lulus Diklat Prajabatan, akan diangkat sebagai Pegawai Tetap dengan wajib menjalani ikatan dinas selama 5 (lima) tahun pertama dan usia pensiun 46 tahun.
3. Keputusan Tim Penerimaan Pegawai tidak dapat diganggu gugat dan tid
ak ada korespondensi berkaitan dengan rekrutmen ini.
4. Tidak dipungut biaya apapun selama mengikuti seleksi yang diselenggarakan oleh
PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah & DI Yogyakarta
5. Hati-hati terhadap penipuan yang dilakukan dengan mengatasnamakan Pe
gawai/Pejabat/Tim Rekrutmen PT PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah & DI Yogyakarta

Register Online


Untuk mengetahui lebih detail tentang informasi Lowongan Kerja Pegawai PLN Agustus 2013, maka anda bisa membuka pada sumber resminya. Terima Kasih atas kunjungannya, Bila anda ingin mengetahui informasi lowongan terbaru silakan klik LOWONGAN KERJA TERBARU.
Tags:
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar